Otomotif

Pentingnya penggunaan Dashcam di kendaraan

×

Pentingnya penggunaan Dashcam di kendaraan

Sebarkan artikel ini


Jakarta (ANTARA) – Penggunaan alat perekam kamera atau Dascham menjadi hal yang wajib dimiliki oleh para pemilik kendaraan roda empat, hal ini karena banyaknya modus kejahatan yang menimpa pemilik kendaraan di jalan.

Dalam hal ini, Otoproject yang merupakan penyedia berbagai perlengkapan aksesoris mobil menghadirkan rangkaian inovasi produk untuk memastikan pengalaman berkendara jadi lebih menyenangkan seperti dua varian dashcam yang dapat dipilih, yaitu Neo dan Onyx.

CEO Otoproject, Martin mengatakan bahwa dashcam dual channel ini, juga sudah dilengkapi dengan kamera belakang, sehingga memberikan perasaan aman yang ekstra selama perjalanan.

“Kami ingin setiap perjalanan harian, entah itu dari rumah ke kantor, atau perjalanan bersama keluarga, jadi lebih praktis, aman dan nyaman. Inovasi kami selalu dimulai dari melihat hal-hal kecil, apa yang sekiranya menjadi kebutuhan pengendara, khususnya di Indonesia,” kata Martin melalui keterangan resminya, Kamis.

Baca juga: Mengenal tren perangkat dashcam berbasis AI untuk efisiensi kendaraan

Baca juga: Blackvue hadirkan pembaruan untuk DR590X plus 2025 di IIMS 2025

Menurut dia, dashcam yang dipasarkan oleh perusahaannya, telah memiliki beragam keunggulan seperti kualitas yang dihasilkan sangat tajam dengan resolusi 2K untuk kedua tipe yang dihadirkan.

Selanjutnya keunggulan lainnya seperti Night vision yang dapat merekam dengan jelas bahkan dalam kondisi pencahayaan minim, Loop recording yang berguna untuk merekam secara terus menerus tanpa perlu penghapusan manual.

Keunggulan lainnya seperti adanya fitur sensor benturan. Ini akan secara otomatis akan mengunci rekaman saat terjadi tabrakan dan tidak terhapus saat proses loop recording, lau ada juga fitur pengaman file penting yang sudah dilengkapi dengan tombol khusus untuk mengunci video tertentu secara manual agar tidak ikut terhapus selama proses loop recording.

Yang terakhir, dashcam ini memberikan kemudahan untuk menghubungkan ke telepon pintar pemilik, untuk mengakses video dengan informasi lengkap dan akurat seperti waktu, lokasi, dan kecepatan kendaraan.

Tidak hanya dashcam, Otoproject juga menyediakan komponen pendukung berkendara lainnya seperti Sensor tekanan ban, atau Tire Pressure Monitoring Sytem (TPMS), Jump Starter dengan 5 fungsi tambahan, Lumbar Support sebagai solusi kenyamanan ekstra bagi pengendara hingga vacum untuk membersihkan kendaraan

Baca juga: Dashcam di bawah Rp1 juta ini bisa perintah suara hingga resolusi 2K

Baca juga: Dampak pemasangan dashcam tidak benar, bisa rusak komponen mobil

Pewarta:
Editor: Mahmudah
Copyright © ANTARA 2025

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

hasil jp mahjong ways 3menang fantastis wild mahjong winstunjungan scatter mahjong ways 2kejebak macet jp mahjong wins 3kemenangan fantastis mahjong ways membayarkan dp rumah ojol ini cuman pakai modal recehseperti punya tambang nikel sendiri mahjong ways 2 ini auto maxwin tiap harimantengin kuli kerja sambil ngespin mahjong wins 3 jp spektakuler dan traktir semua temennyacetak scatter mahjong wins 2 bikin pegawai minimarket ini auto gaya naik cbr barupembukaan_langsung_maxwin_mahjong_deposit_receh_tidak_perlu_formasilantas jepe maxwin mahjong kemudian tunggu sacatter hitam datang pasti gacor kalimahjong spek gacor sering terjadi bet 300an gitu lebih gampang maxwinstruktur jam gacor mahjong bikin gampang menang kantongi profit tebalslot gacorSlot Gacor Bonus Member Link Alternatif